di desa matotonan kegiatan menangkap ikan mengunakan alat tradisional yang dibuat langsung oleh ibu-ibu dari bahan benang dengan pegangan yang terbuat dari bambu.
Paliggagra ini merupakan pekerjaan kaum perempuan di Matotonan khususnya di daerah pedalaman, sulitnya mendapat kebutuhan ikan perempuan ini membantu keluarganya untuk menangguk ikan kecil, udang dan lele