Kato pasambahan adat merupakan, kata" yang sangat bermakna dalam setiap acara adat yang ada di Minangkabau, kegiatan ini di adakan agar generasi muda bisa mewariskan kepandaian tetua adat, supaya tradisi ini tidak punah, maka diadakanya latihan setiap minggu malam, di surau" yang ada di nagari koto kaciak, dan jadi suatu hal yang sangat menakjupkan jika di tonton oleh wisatawan, karna bahasa dan kata kata yang di gunakan dalam kegiatan ini asli bahasa Minangkabau